Catatan Medic Sumber Terpercaya

Find Us On Facebook

Urolithiasis (Batu Saluran Kemih)



1. Epidemiologi
qfaktor intrinsik
qfaktor ekstrinsik
2. Etiologi
3. Patofisiologi
4. Klinis
5. Evaluasi medis
6. Terapi medis
7. Terapi bedah/invasif minimal

 EPIDEMIOLOGI
Intrinsik:
* heriditer
* umur & gender
Ekstrinsik
* geografi
* iklim dan musim
* cairan masuk
* diit
* pekerjaan

 ETIOLOGI
Faktor risiko
nKristaluria: yang abnormal: kristal sistin dan struvit
nSosio-ekonomik: negara-negara industri
nDiit: perubahan diit, terutama asam lemak, protein hewani, masukan natrium
nPekerjaan: dokter & pekerja kantoran (white-collar worker)
nIklim
nRiwayat keluarga
nObat-obatan

Teori
nNukleasi : Batu terbentuk karena adanya kristal atau benda asing
nMatrik : adanya matrik pada urine yang memudahkan terbentuknya kristal
nInhibitor kristalisasi adanya zat pada urine yang menghambat terbentuknya kristal

Macam Batu
nCalsium (Ca phosphat/ca oxalat)
nStruvite(batu infeksi)
nAsam urat
nSistin
nXantine

 KLINIS

Episode akut:

Keluhan: kolik renal/ureter 
nterjadi krn obstruksi oleh batu di: kaliks, UPJ, pelvic brim,  pelvis posterior, UVJ
ntiba2, wkt santai, penjalaran khas (ke pinggang, genitalia, + kd2 frekuensi, urgensi
nmual, muntah, ileus, diare
nDD: app.itis, kolitis, salpingitis

Baca juga : SERING NYERI PINGGANG? BISA JADI BATU GINJAL

Gejala:
npend.sulit mencari posisi yg.enak, gelisah
nT/N dpt.meningkat, kd2 demam

Fisik:
nnyeri tekan lumbal atau pd tempat batu
nBatu Saluran Kemih

 KLINIS

Urinalisis:
nhematuria mikroskopik/makroskopik
nleukosituria / piuria
n(kristaluria)
n(bakteriuria)

Darah:
nHb, leko, LED, faal ginjal: BUN, Skreat, As.urat

Radiologis:
nFoto polos abdomen (BOF/BNO/KUB)
nIVP / IVU
nUSG
nCT scan, Renogram (radio-isotop)
nBatu Saluran Kemih

5. EVALUASI MEDIS

EVALUASI SEDERHANA
Ax:
nKebiasaan / diit
nObat2 provokator batu
nKehilangan cairan
nISK

Lab:
nAnalisis batu
nDarah lengkap, faal ginjal, as.urat, Ca, P, K, CO2
nUrinalisis & biakan

Radiologis:
nFoto polos abdomen / USG/ IVP
  
6. TERAPI MEDIS

TUJUAN:
nTx episode akut: simtomatik: analgetik (antiprostaglandin = NSAID)
nprevensi  kekambuhan & pembentukan batu baru

Jarang sekali Tx medis berguna untuk mengobati BSK yang sudah ada; sebagian besar perlu tindakan (kecuali batu asam urat)

Angka kekambuhan:
n  7% dalam 1 tahun
n50% dalam 10 tahun

6. TERAPI MEDIS

1. Observasi (konservatif):syarat
nbatu ureter sama atau lebih kecil dari 4-5 mm
ntidak ada obstruksi
ntidak ada episode bakteriemia atau urosepsis
nkolik tidak mengganggu penderita
2. Hidrasi (& diuretika)
3. Olah raga
4. Obat pelarut: alkalinisasi atau asidifikasi
5. Bila perlu: analgetika (serangan kolik)
6. Follow-up (kontrol) teratur

6. PRINSIP TERAPI MEDIS

Diit jangka panjang untuk semua penderita dg. episode berulang atau episode pertama dg. risiko
1. Masukan cairan banyak
2. Restriksi garam (natrium)
3. Restriksi oksalat
4. Diit rendah purin
5. Restriksi kalsium (moderat) pada hiperkalsiuria
  (hanya bila densitas tulang normal)
6. Follow-up / kontrol teratur

7. TERAPI MEDIS

Antibiotika hanya diberikan pada:
1. Bila ada tanda bakteriemia atau urosepsis, tetapi harus segera direncanakan tindakan urgen
2. Bila akan dilakukan tindakan / instrumentasi atau pembedahan
3. Bila sudah pasti bebas batu, tetapi masih ada infeksi, karena dapat terbentuk batu infeksi (struvit)

7. TERAPI BEDAH / INVASIF MINIMAL

1. BEDAH TERBUKA
2. BEDAH INVASIF MINIMAL
nendoskopik: sistoskopi, ureterorenoskopi (URS), renoskopi (PNL)
nlitotripsi intrakorporeal: mekanik, ultrasonik, laser, elektrohidraulik, pneumatik
nlitotripsi ekstrakorkorporeal (ESWL):piezoelektrik, elektrohidraulik, elektromagnetik
0 Komentar untuk "Urolithiasis (Batu Saluran Kemih)"

Back To Top